Kamis, 2 Maret 2022, bertempat di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Ende, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Ende, YM Bapak Anak Agung Ngr. Budhi Dharmawan, S.H.,M.H menghadiri acara Penandatanganan Nota Kesepahaman Tentang Resolusi Pemasyarakatan dalam rangka mewujudkan Zero Overstaying Tahanan pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Ende dengan Aparat Penegak Hukum di Kabupaten Ende.
Berita Terkait
-
PENANDATANGAN NOTA KESEPAHAMAN BADAN LITBANG DIKLAT KUMDIL MAHKAMAH AGUNG DENGAN CLIENTEARTH
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
SOSIALISI APLIKASI e-BERPADU DI WILAYAH HUKUM PENGADILAN NEGERI ENDE
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
PENGAWASAN DAERAH DAN AUDIT KINERJA PADA PENGADILAN NEGERI ENDE OLEH PENGADILAN TINGGI KUPANG
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
Penandatanganan MoU SPPT-TI antara lembaga Penegak Hukum di Wilayah Kabupaten Ende
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
OPENING MEETING PENGAWASAN, PEMBINAAN DAN ASESMEN SURVEILEN DI PENGADILAN NEGERI ENDE OLEH PENGADILA
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
Penandatanganan Perjanjian Kerjasama (MoU) Pos Bantuan Hukum (Posbakum) Pengadilan Negeri Ende Kelas
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200
-
PENANDATANGANAN MoU ANTARA PENGADILAN NEGERI ENDE DENGAN POSBAKUMADIN MAUMERE
Kamis, 22 Desember 2022 | Admin | 200